Kreasi Ibu-Ibu PKK dalam Peringatan Hari Kartini di Desa Manggis
Supri 15 Mei 2024 11:27:52 WIB
Dalam rangka membangkitkan semangat Kartini ibu-ibu PKK dan ibi-ibu ketua RT di Desa Manggis mengadakan gelaran kegiatan, berbeda dari tahun-tahun sebelumnya peringatan Hari Kartini di Desa Manggis kali ini mengangkat tema " Kreasi makanan sehat dari umbi budidaya petani sekitar " selain menambah wawasan tentang potensi sumber daya alam dari hasil pertanian yang dibudidayakan petani lokal peserta juga mendapatkan pengetahuan bagaimana mengolah bahan umbi-umbian menjadi makanan sehat dengan sajian jaman sekarang. Berbagai macam kue dan sajian makanan ringan yang dihasilkan dari kreasi para ibu-ibu ini membuat bangga para tim juri, karena selain kreatif dari hasil karya juga sangat menarik.
Komentar atas Kreasi Ibu-Ibu PKK dalam Peringatan Hari Kartini di Desa Manggis
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- Penyiapan PMT Berbasis Lokal Bagi Bumil KEK dan Balita Kurang Gizi
- Penebaran Benih Ikan Program Lingkungan Hidup Desa Manggis
- Kreasi Ibu-Ibu PKK dalam Peringatan Hari Kartini di Desa Manggis
- Hebat! Kader Posyandu di Desa Manggis Raih Juara 1 Lomba ILP Tingkat Kabupaten
- Produk olahan makanan dari bahan umbi-umbian lokal Desa Manggis
- Infografis APBDes Desa Manggis Tahun 2024
- Infografis Realisasi APBDes Tahun 2023